Kegiatan Reses I Di Tutup Aprilliati Dengan Bagikan Sembako Dan Minyak Kemasan ke Masyarakat

- Jurnalis

Senin, 28 Februari 2022 - 18:21 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Reposisi.com  _ini Kegiatan reses tahap I yang dilakukan oleh seluruh anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Lampung telah usai.

Menyelesaikan resesnya anggota DPRD Provinsi Lampung, Aprilliati S.H M.H menyambangi daerah ujung Kota Bandar lampung, di Griya Pinang Hijau, Pinang Jaya, Bandar lampung yang berbatasan dengan Kabupaten Pesawaran.

Aprilliati menyampaikan bahwa di akhir resesnya dia berkesempatan untuk menjumpai masyarakat yang ada di pinggiran perbatasan Kota Bandar lampung.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hari ini berakhir reses tahap I yang dilakukan oleh seluruh anggota DPRD Provinsi Lampung, setelah sebelumnya reses di Kelurahan Langkapura dan berakhir di titik Griya Pinang Hijau Kelurahan Pinang Jaya Kota Bandarlampung untuk menyapa masyarakat dan menampung aspirasinya,” kata April, Senin (28/02/22).

Baca Juga :  DBD, Budi Ajak Hidup Sehat

Kegiatan reses dihadiri oleh masyarakat setempat, RT/RW, Babinkamtibmas, Babinsa, serta tokoh masyarakat yang di dominasi oleh ibu-ibu.
Dalam kegiatan tersebut, Yeni salah satu warga Pinang Jaya Kota Bandarlampung mempertanyakan persoalan kelangkaan minyak goreng.

“Demi minyak goreng kita sampai antri Bu, kadang sudah jauh-jauh antri pas giliran kita malah habis,” tanya Yeni.

Kemudian, Ketua Fraksi PDI Perjuangan DPRD Provinsi Lampung mengatakan untuk jangan panik, dan akan ada didalam kesulitan yang rakyat rasakan.

Baca Juga :  Dewan Ubah Hari Kerja Jadi 5 Hari

“Masyarakat tidak boleh panik karena ditakutkan terjadi panic buying, Alhamdulillah kunjungan ini juga. Saya membawa paket sembako yang salah satu isinya adalah minyak literan untuk sedikit membantu masyarakat. Hal ini menjadi salah satu bentuk Fraksi PDI Perjuangan hadir ditengah kesulitan rakyat, memberikan solusi bukan janji,” terangnya.

Selanjutnya, Aspirasi yang diberikan oleh masyarakat mengenai insfratruktur jalan rusak, bahkan pengaspalan menjadi catatan untuk di masukan dalam program E-pokir. (Rid)

Berita Terkait

Naldi Rinara Minta Seluruh Gadget ASN Diperiksa Terkait Judol
Dewan PKS Minta Pengelolaan Participating Interest PT LEB Dilakukan dengan Transparan dan Akuntabel
Dewan PKS Soroti Kebakaran Hutan Way Kambas
Fraksi PKS Harapkan Anggota Lebih Dengarkan Aspirasi Masyarakat
Yusnadi Serahkan Bantuan Ambulan Ke Konstituen
Dewan Demokrat Kritisi Sholat Jumat Di Kota Baru
Dewan PKS Berdayakan Ekonomi Lokal
Naldi Rinara Tanamkan Nilai-nilai Pancasila
Berita ini 2 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 18:36 WIB

Naldi Rinara Minta Seluruh Gadget ASN Diperiksa Terkait Judol

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Dewan PKS Minta Pengelolaan Participating Interest PT LEB Dilakukan dengan Transparan dan Akuntabel

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:19 WIB

Dewan PKS Soroti Kebakaran Hutan Way Kambas

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:11 WIB

Fraksi PKS Harapkan Anggota Lebih Dengarkan Aspirasi Masyarakat

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:00 WIB

Yusnadi Serahkan Bantuan Ambulan Ke Konstituen

Berita Terbaru

Pemerintah

Pj Gubernur Apresiasi Kinerja BKKBN Turunkan Angka Stunting

Jumat, 6 Des 2024 - 22:49 WIB

Pemerintah

Pj Sekda Buka Rakor Satu Data

Jumat, 6 Des 2024 - 22:47 WIB

Pemerintah

Pj Gubernur Ajak Wujudkan Budaya Sehat

Jumat, 6 Des 2024 - 22:45 WIB

Daerah

Pj Gubernur Jalin Sinergi Tingkatkan Pertumbuhan Ekonomi

Jumat, 6 Des 2024 - 22:43 WIB

Pemerintah

Pj Gubernur Hadiri Rakor Kadispora Slse Lampung

Jumat, 6 Des 2024 - 22:40 WIB