Dukung Penuh Mukhtamar NU, Pemkab Lamtim Buka Akses Seluasnya

- Jurnalis

Selasa, 21 Desember 2021 - 15:40 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rEposisi.com – Guna mensukseskan Muktamar ke-34 Nahdlatul Ulama (NU). Pemerintah Kabupaten Lampung Timur sangat mendukung penuh suksesnya pelaksanaan Muktamar yang di gelar di Kabupaten Lampung Tengah 22-23 Desember 2021.

Wujud dukungan untuk menyukseskan perhelatan Muktamar NU ke 34 diperlihatkan dan dibuktikan Bupati Lampung Timur M. Dawam Rahardjo dengan menginstruksikan segenap Kepala Organisasi Perangkat Daerah (OPD) dan para camat Se-Kabupaten Lampung Timur untuk memberikan akses seluas-luasnya kepada warga nahdliyin yang akan melaksanakan Muktamar NU di Provinsi Lampung. Insya Allah Muktamar NU ke 34 akan di buka oleh Presiden RI bapak Ir. Joko Widodo.

Baca Juga :  Pemkab Lamteng Gelar Bimtek Implementasi SPIP Terintegrasi

“Atas nama Pemerintah Kabupaten dan warga masyarakat Lampung Timur, kami menyampaikan ucapan selamat dan sukses atas terselenggaranya kegiatan Muktamar ke-34 Nahdatul Ulama di Provinsi Lampung,” ujar Bupati Dawam di lingkungan Kantor Pemda, Selasa (21/12)

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Lebih lanjut dikatakannya, bahwa demi suksesnya acara Muktamar NU ke 34, dirinya telah pula memerintahkan kepada segenap kepala OPD dan para camat, Minggu (19/12) lalu.

Baca Juga :  YJI Lamteng Resmi Dilantik

“Untuk memeriahkan muktamar selama pelaksanaan diminta seluruh camat agar desa-desa memasang umbul-umbul dan buat spanduk terutama di jalan-jalan lintas agar dapat meriah,” kata Bupati.

Demi mensukseskan Muktamar, Dawam juga minta kepada para camat untuk memantau dan memonitor wilayah lintas masing-masing dan harus ada posko-posko untuk tamu yang nanti melewati dan berhenti bisa istirhat sejenak. “Karena mengingat peserta Muktamar berdatangan dari seluruh nusantara. Jadi Lampung Timur akan menyiapkan segala cara agar Muktamar dapat sukses,” kata dia. (Kominfolamtim)

Berita Terkait

MPP & MPPD Kabupaten Pringsewu Diresmikan Menteri PAN-RB
Percepat Pembangunan Fasilitas Pengolahan Sampah, Pj.Bupati Pringsewu Audiensi Dengan Direktur Sanitasi PUPR
Pj Bupati Pringsewu Hadiri Sesi Evaluasi Oleh Itjen
Kabupaten Pringsewu Tuan Rumah Muswil Ke-3 Forum MKKS Provinsi Lampung
Marindo Garansi ASN Pringsewu Netral
Pemkab Pringsewu Apresiasi MUI
Pj.Bupati Pringsewu Buka Sosialisasi Pengisian JPTP, PAK & Netralitas ASN
Marindo Pastikan Anak-anak Dapat Pendidikan yang Layak
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Selasa, 8 Oktober 2024 - 19:38 WIB

MPP & MPPD Kabupaten Pringsewu Diresmikan Menteri PAN-RB

Selasa, 1 Oktober 2024 - 18:26 WIB

Percepat Pembangunan Fasilitas Pengolahan Sampah, Pj.Bupati Pringsewu Audiensi Dengan Direktur Sanitasi PUPR

Rabu, 25 September 2024 - 15:42 WIB

Pj Bupati Pringsewu Hadiri Sesi Evaluasi Oleh Itjen

Rabu, 18 September 2024 - 14:36 WIB

Kabupaten Pringsewu Tuan Rumah Muswil Ke-3 Forum MKKS Provinsi Lampung

Selasa, 17 September 2024 - 13:30 WIB

Marindo Garansi ASN Pringsewu Netral

Sabtu, 7 September 2024 - 22:01 WIB

Pemkab Pringsewu Apresiasi MUI

Kamis, 5 September 2024 - 20:10 WIB

Pj.Bupati Pringsewu Buka Sosialisasi Pengisian JPTP, PAK & Netralitas ASN

Minggu, 1 September 2024 - 23:58 WIB

Marindo Pastikan Anak-anak Dapat Pendidikan yang Layak

Berita Terbaru

Politik

Keluarga Besar Ridho Ficardo Bantah Dukung Arinal-Sutono

Jumat, 11 Okt 2024 - 15:32 WIB