Budi Yuhanda Terpilih HPDKI

- Jurnalis

Kamis, 10 Maret 2022 - 03:39 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rEposisi.com – Himpunan Peternak Domba Kambing Indonesia (HPDKI) Lampung menggelar Musyawarah Daerah (Musda) di Bandarlampung, Jumat (11/2/2022)

Kegiatan Musda yang dihadiri Kepala Dinas Peternakan Kesehatan Hewan Provinsi Lampung, DPP HPDKI dan perwakilan peternak se provinsi Lampung.

Berdasarkan instruksi DPP HPDKI, karena berakhirnya masa jabatan kepengurusan yang lama yang diketuai oleh Hasrat Tanjung, harus melaksanakan musda untuk memilih ketua yang baru.

Berdasarkan hasil musyawarah dan pernyataan sikap dari masing-masing perwakilan peternal se provinsi lampung, Budi Yuhanda yang juga ketua komisi 2 DPRD Provinsi Lampung terpilih secara aklamasi untuk menjabat Ketua Himpunan Peternak Domba Kambing Indonesia Provinsi Lampung Periode 2022-2027

Dalam sambutannya, Budi Yuhanda mengucapkan terima kasih atas amanah dan kepercayaan yang diberikan kepada dirinya. Kita akan besarkan HPDKI bersama dan merangkul semua elemen baik para peternak, akademisi hingga dr hewan.

Baca Juga :  Siti Rahma Ajak Warga Wujudkan Keluarga Berkualitas

Ia menyatakan siap berkolaborasi dengan Pemerintah Provinsi (Pemprov) Lampung. Tujuan HPDKI tidak lain adalah untuk kesejahteraan para peternak.

“Kita akan susun program Kerja agar para peternak lampung dapat menjadi peternak yang handal dan mandiri,” ucapnya. (Rls)

Berita Terkait

Andika Serap Aspirasi Warga Soal Drainase
Naldi Rinara S Rizal Hadiri Baksos Polri Presisi
DPRD Lampung Terima Kunker DPR RI
Dewi Nadi Serap Aspirasi Masyarakat Kampung Kotagajah
Warga Gunung Sugih Keluhkan Minimnya Penerangan Jalan ke Dewan
Ni Ketut Dewi Nadi Serap Aspirasi Masyarakat Bumi Ratu Nuban
Ni Ketut Dewi Nadi Tampung Keluhan Warga
Warga Panjang Keluhkan Minimnya Bak Sampah ke Anggota Dewan
Berita ini 6 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:58 WIB

Andika Serap Aspirasi Warga Soal Drainase

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:01 WIB

Naldi Rinara S Rizal Hadiri Baksos Polri Presisi

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:55 WIB

DPRD Lampung Terima Kunker DPR RI

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:50 WIB

Dewi Nadi Serap Aspirasi Masyarakat Kampung Kotagajah

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:45 WIB

Warga Gunung Sugih Keluhkan Minimnya Penerangan Jalan ke Dewan

Berita Terbaru

Pemerintah

Pj Gubernur Pamit, Titip Pesan ASN Dukung Gubernur Terpilih

Kamis, 6 Mar 2025 - 18:03 WIB

Pemerintah

Pj Gubernur Tinjau Program MGB

Kamis, 6 Mar 2025 - 18:00 WIB

Pemerintah

RMD-Jihan Ikut Gladi Pelantikan

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:58 WIB

Pemerintah

Pj Gubernur Resmi Pamit, Pemprov Gelar Acara Perpisahan

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:55 WIB

Pemerintah

Tri Tito Lantik TP PKK Lampung

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:52 WIB