Mendadak, Pansus LKPJ 2020 Temuin Pimpinan Dewan

- Jurnalis

Senin, 3 Mei 2021 - 05:38 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rEposisi.com – Anggota Pansus LKPJ 2020 DPRD Lampung mendadak menggelar rapat tertutup dengan pimpinan DPRD Lampung di ruangan Ketua DPRD Lampung.

Padahal sejatinya, hari ini digelar RDP (rapat dengar pendapat) LKPJ 2020 bersama seluruh OPD Se Lampung sepertinya kembali batal.

Namun kemungkinan besar, RDP Pansus LKPJ 2020 dengan OPD ini batal. Sebab, hingga berita ini diturunkan belum tanda-tanda akan digelar RDP.

“Nanti ya, mereka (pansus,red) mau lapporan hasil dari Jakarta,” kata Wakil Ketua IV DPRD Lampung, Fauzan Sibron.

Baca Juga :  SPT Gelar Reses Di 8 Titik Sekaligus

Anggota Pansus yang baru keliatan masuk ke ruang pimpinan adalah Abdullah Surajaya, Mirzalie, I Made Bagiase, Aprilliati, Midi Iswanto, dan Asih Fatmawanita.

RDP Pansus LKPJ 2020 sebelumnya menyita perhatian publik lantaran, pihak pemprov membuat LKPJ 2020 asal-asalan atau amburadul. (win)

Berita Terkait

Ketua DPRD Lampung Mulai Safari Ramadhan di Mesuji
Dewan Dorong Nilai Jual Singkong
Dewi Nadi Gelar PIP
Budiman Minta Pemkot Balam Siapkan Anggaran Banjir
Hanifal Sebut Kandidat PSU di Pesawaran
Budiman AS Bentuk Tim Lima
Fauzi Heri Apresiasi Kinerja Tiga Kepala Daerah Atasi Banjir
Komisi IV DPRD Lampung Inspeksi Lokasi Jembatan Kali Bungur
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 13:00 WIB

Ketua DPRD Lampung Mulai Safari Ramadhan di Mesuji

Minggu, 9 Maret 2025 - 14:13 WIB

Dewan Dorong Nilai Jual Singkong

Minggu, 9 Maret 2025 - 14:08 WIB

Dewi Nadi Gelar PIP

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:16 WIB

Budiman Minta Pemkot Balam Siapkan Anggaran Banjir

Sabtu, 8 Maret 2025 - 14:12 WIB

Hanifal Sebut Kandidat PSU di Pesawaran

Berita Terbaru

Pemerintah

Wagub Tinjau UPTD Naungan Dinsos

Selasa, 8 Apr 2025 - 22:27 WIB

Pemerintah

Gubernur Ikuti Panen Raya

Selasa, 8 Apr 2025 - 22:25 WIB

Pemerintah

Mirza Minta Masjid Buka 24 Jam Untuk Pemudik

Selasa, 8 Apr 2025 - 22:23 WIB

Oplus_131072

Pemerintah

RMD Gelar Open House

Selasa, 8 Apr 2025 - 22:14 WIB