Ketua DPRD Provinsi Lampung Resmikan Gedung Mako Lanal Baru

- Jurnalis

Selasa, 8 Maret 2022 - 11:19 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Reposisi.com _Pesawaran Kasal Laksamana TNI Yudo Margono resmikan Gedung Markas Komando (Mako) Pangkalan Angkatan Laut (Lanal) Lampung. Gedung baru ini ditujukan untuk meningkatkan pelayanan dan fungsi administrasi pangkalan dari sebelumnya tipe B menjadi Lanal tipe A, di Teluk Ratai, Pesawaran, Lampung, Selasa (8/3/2022).

“Saya harapkan Mako baru ini bermanfaat bagi masyarakat, instansi terkait, dan pemerintah setempat. Maka pada hari ini, Gedung Mako Lanal Lampung saya resmikan pengoperasiannya,” kata Kasal.

Peresmian dihadiri Ketua DPRD Provinsi Lampung Mingrum Gumay. Ia menyampaikan kepada awak media bahwa Mako Lanal baru diharapkan kontribusinya semakin ditingkatkan menjaga stabilitas dan keamanan di perbatasan laut NKRI.

“Kita mendorong dan mendukung segala upaya peningkatan sarana dan prasarana sebagai penunjang kompetensi para prajurit, sehingga dapat memaksimalkan fungsinya di Korps Angkatan Laut,” ujar Mingrum.

Baca Juga :  Legislator PKS Sorot Dinas BMBK

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Baca Juga :  Yozi Desak KPK Periksa PT Gunung Madu

Mingrum berharap sinergitas terus dibangun dengan pemerintah daerah, baik itu komunikasi intensif dalam melakukan pertukaran informasi lintas sektoral maupun kerja sama stabilitas keamanan.

“Tadi saya sudah komunikasi dengan Kasal, menyampaikan bahwa sinergitas yang telah terbangun antara pemerintah daerah dengan dengan Korps Angkatan Laut sepakat ditingkatkan,” pungkas Mingrum.

(Win)

Berita Terkait

Naldi Rinara Minta Seluruh Gadget ASN Diperiksa Terkait Judol
Dewan PKS Minta Pengelolaan Participating Interest PT LEB Dilakukan dengan Transparan dan Akuntabel
Dewan PKS Soroti Kebakaran Hutan Way Kambas
Fraksi PKS Harapkan Anggota Lebih Dengarkan Aspirasi Masyarakat
Yusnadi Serahkan Bantuan Ambulan Ke Konstituen
Dewan Demokrat Kritisi Sholat Jumat Di Kota Baru
Dewan PKS Berdayakan Ekonomi Lokal
Naldi Rinara Tanamkan Nilai-nilai Pancasila
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Kamis, 7 November 2024 - 18:36 WIB

Naldi Rinara Minta Seluruh Gadget ASN Diperiksa Terkait Judol

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:25 WIB

Dewan PKS Minta Pengelolaan Participating Interest PT LEB Dilakukan dengan Transparan dan Akuntabel

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:19 WIB

Dewan PKS Soroti Kebakaran Hutan Way Kambas

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:11 WIB

Fraksi PKS Harapkan Anggota Lebih Dengarkan Aspirasi Masyarakat

Jumat, 25 Oktober 2024 - 22:00 WIB

Yusnadi Serahkan Bantuan Ambulan Ke Konstituen

Berita Terbaru

Daerah

Marindo Sambut Langsung Kunker Wamendagri

Sabtu, 28 Des 2024 - 15:24 WIB

Daerah

Pemkab Pringsewu Gelar Bazar UMKM 2O24

Senin, 23 Des 2024 - 08:15 WIB