Budiman Gandeng Pelajar Tanamkan Ideologi Pancasila

- Jurnalis

Minggu, 6 Juni 2021 - 15:36 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rEposisi.com – Anggota DPRD Provinsi Lampung, Fraksi Partai Demokrat, H. Budiman AS menggelar Sosialisasi Pembinaan Ideologi Pancasila dan Wawasan Kebangsaan, Sabtu (5/6).

Kegiatan digelar di Kel. Suka Jawa, Kec. Tanjungkarang Barat Kota Bandarlampung dengan menghadirkan dua orang Narasumber yaitu H. Budiharjo. M. IP Akademisi dari Unila dan Sudarto. SE. S. Pd. Sekretaris Kwarcab Pramuka Kota Bandarlampung.

Kegiatan tersebut dimulai pukul 09.00.Wib yang di ikuti oleh peserta dari Pelajar SMA/SMK dan Mahasiswa juga turut hadir para pamong/RT dan masyarakat setempat.

Dalam kesempatan tersebut H. Budiman AS, menyampaikan tentang pentingnya ideologi pancasila dalam kehidupan berbangsa dan bernegara di NKRI yang tercinta ini. “Untuk itu kita harus memahami dan mengamalkan nilai nilai Pancasila sepagai pedoman kita dalam kegiatan sehari-hari,” ungkapnya.

Menurutnya, Era globalisasi dan majunya teknolagi saat ini, menjadikan suatu tantangan untuk generasi muda saat ini. “Sehingganya masuknya budaya asing karena teknologi yang tidak mungkin lagi terbendung mengakibatkan para generasi muda saat ini kurang memahami nilai nilai pancasila maupun nilai dari perjuangan para pendahulu yang telah merebut kemerdekaan NKRI 17-08-1945,” paparnya

Baca Juga :  WFS : Mahasiswa Bukan Sekedar Diskusi

Lebih lanjut, Anggota Komisi IV DPRD Provinsi Lampung ini juga menyampaikan tentang pentingnya menumbuhkan kecintaan kepada Negara Kesatuan Republik Indonesia (NKRI) supaya dapat menjaga generasi muda bangsa untuk terbebas dari radikalisme, dan narkoba.

“Dengan sosialisasi yang diberikan untuk masyarakat ini semoga dapat menambah wawasan tentang pentingnya nilai pancasila ditengah perkembangan teknologi, sebagai penerus bangsa harusnya dapat menjaga NKRI,” pungkasnya.

Berita Terkait

Andika Serap Aspirasi Warga Soal Drainase
Naldi Rinara S Rizal Hadiri Baksos Polri Presisi
DPRD Lampung Terima Kunker DPR RI
Dewi Nadi Serap Aspirasi Masyarakat Kampung Kotagajah
Warga Gunung Sugih Keluhkan Minimnya Penerangan Jalan ke Dewan
Ni Ketut Dewi Nadi Serap Aspirasi Masyarakat Bumi Ratu Nuban
Ni Ketut Dewi Nadi Tampung Keluhan Warga
Warga Panjang Keluhkan Minimnya Bak Sampah ke Anggota Dewan
Berita ini 9 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:58 WIB

Andika Serap Aspirasi Warga Soal Drainase

Kamis, 27 Februari 2025 - 22:01 WIB

Naldi Rinara S Rizal Hadiri Baksos Polri Presisi

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:55 WIB

DPRD Lampung Terima Kunker DPR RI

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:50 WIB

Dewi Nadi Serap Aspirasi Masyarakat Kampung Kotagajah

Kamis, 27 Februari 2025 - 21:45 WIB

Warga Gunung Sugih Keluhkan Minimnya Penerangan Jalan ke Dewan

Berita Terbaru

Pemerintah

Pj Gubernur Pamit, Titip Pesan ASN Dukung Gubernur Terpilih

Kamis, 6 Mar 2025 - 18:03 WIB

Pemerintah

Pj Gubernur Tinjau Program MGB

Kamis, 6 Mar 2025 - 18:00 WIB

Pemerintah

RMD-Jihan Ikut Gladi Pelantikan

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:58 WIB

Pemerintah

Pj Gubernur Resmi Pamit, Pemprov Gelar Acara Perpisahan

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:55 WIB

Pemerintah

Tri Tito Lantik TP PKK Lampung

Kamis, 6 Mar 2025 - 17:52 WIB