Baguna PDIP Lamsel Bagi-bagi APD

- Jurnalis

Minggu, 11 Juli 2021 - 10:02 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rEposisi.com – Situasi pandemi Covid-19 yang terus meningkat menjadi perhatian serius Badan Penanggulang Bencana (Baguna) DPC PDIP Lampung Selatan.

Puluhan anggota Baguna DPC PDIP Lamsel ini langsung turun langsung ke masyarakat untuk membagikan ribuan alat pelindung diri (APD) berupa handsanitizier dan masker.

Bagi-bagi APD ini dilakukan disejumlah titik yang ada di Lamsel. Seperti hari ini, Minggu (11-7), Baguna membagikan didaerah Pasar Karang Anyar dan Jatimulyo.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ketua Baguna DPC PDIP Lamsel, Syamsuddin mengajak agar masyarakat terus mematuhi protokol kesehatan (Prokes) untuk memutus mata rantai penyebaran Covid-19.

Baca Juga :  Reihana Janji Bereskan Banjir dan Bayar Gaji Honor Jika Terpilih Jadi Walikota

“Mari kita selalu mematuhi prokes untuk memutus penyebaran Covid-19. Sesuai arahan pak Bupati Lamsel Nanang Ermanto, bahwa memutus mata rantai penyebaran Covid-19 ini menjadi tanggungjawab kita bersama,” kata Syamsuddin disela-sela bagi masker yang didampingi Sekretarisnya, Topan Arya, S.com.

Selain membagikan APD, Baguna DPC PDIP Lamsel juga memberikan edukasi kepada masyarakat agar selalu Prokes.

Hadir dalam pembagian APD ini, sayap dari PDIP DPC Lamsel juga,  Sekretaris Srikandi PDIP Lamsel sekaligus anggota DPRD Lamsel, Rosdiana.

Baca Juga :  Antusiasme Peserta Murojaah Challenge Dompet Dhuafa Lampung Bersama Putri Otonomi Indonesia '21

Sementara, Rosdiana menghimbau, agar masyarakat Lamsel selalu menjaga imun tubuhnya ditengah pandemi.

“Selalu prokes dan jangan lupa selalu menjalankan pola hidup sehat,” ujar dia.

Menurut Syamsuddin, kegiatan bagi-bagi APD ini akan terus menjadi kegiatan rutinitas selama pandemi ini.

“Kami akan selalu terus menghimbau memberikan edukasi agar masyarakat  sadar betul bahwa Covid-19 ini memang ada,” tandasnya.(win)

Berita Terkait

Penjabat Bupati Pringsewu Dianugerahi Sebagai Bapak Penggerak Bambu
Dibuka Pj Bupati Pringsewu, Yayasan IMBOS Gelar Seminar Parenting
Pj Bupati Pringsewu Serahkan DPA 2025 Kepada Perangkat Daerah
Marindo Sambut Langsung Kunker Wamendagri
Pemkab Pringsewu Gelar Bazar UMKM 2O24
Dr.Marindo Kurniawan Raih JMSI Award 2024
Ribuan Warga Tubaba Gelar Sholawat dan Tasyakuran Terpilihnya Mirza-Jihan
Pj Bupati Pringsewu Terima Penghargaan STBM Award 2024
Berita ini 4 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 24 Januari 2025 - 23:28 WIB

Penjabat Bupati Pringsewu Dianugerahi Sebagai Bapak Penggerak Bambu

Selasa, 7 Januari 2025 - 18:19 WIB

Dibuka Pj Bupati Pringsewu, Yayasan IMBOS Gelar Seminar Parenting

Kamis, 2 Januari 2025 - 23:07 WIB

Pj Bupati Pringsewu Serahkan DPA 2025 Kepada Perangkat Daerah

Sabtu, 28 Desember 2024 - 15:24 WIB

Marindo Sambut Langsung Kunker Wamendagri

Senin, 23 Desember 2024 - 08:15 WIB

Pemkab Pringsewu Gelar Bazar UMKM 2O24

Berita Terbaru

Daerah

Marindo Sambut Langsung Kunker Wamendagri

Sabtu, 28 Des 2024 - 15:24 WIB

Daerah

Pemkab Pringsewu Gelar Bazar UMKM 2O24

Senin, 23 Des 2024 - 08:15 WIB