Dewan PKS Buat 8 Poin Tuntutan Ke Gubernur

- Jurnalis

Senin, 30 Maret 2020 - 04:33 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

rEposis.com – Anggota DPRD Lampung asal Fraksi PKS membuat 8 Poin tuntutan kepada Gubernur Lampung, Arinal Djunaidi soal penanganan virus Corona atau Covid-19.

DISAMPAIKAN Johan Sulaiman, tuntutan ditujukan agar ditindaklanjuti oleh gubernur mengingat bahayanya virus asal China ini.

Poin pertama. Memperketat pengawasan penumpang yang masuk dan keluar melalui pelabuhan Bakaiheni dan Bandara Raden Inten II sesuai standar protokol kesehatan yang telah dibuat oleh Kemenkes.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hal ini dikarenakan banyak pendatang yang datang ke Lampung melalui dua pintu masuk tersebut,”kata Anggota Komisi II ini, Senin (30/3).

Baca Juga :  Tinjau Kesiapan Pilkada, Marindo Kunjungi KPU

Kedua. Memastikan ketersediaan APD seperti masker, pakaian pelindung yang cukup di RS rujukan sesuai standar medis yang telah ditetapkan.

Ketiga. Menyediakan fasilitas kebersihan untuk cuci tangan ditempat-tempat umum.

Keempat.Memastikan kestabilan harga bahan pokok di pasaran dengan harga yang normal. Selain itu ,menindak tegas para pelaku yang melakukan penimbunan kebutuhan sembako seperti gula, minyak, beras dan lainnya .

Baca Juga :  Legislator PKS Desak Gubernur Segera Lockdown

Kelima. Bagi masyarakat yang tidak mampu, saya meminta adanya bantuan/subsidi tambahan dari pemprov di luar BLT.

Keenam. Transparansi Info COVID-19 dari Dinas terkait, terutama melakukan pendataan bagi masyarakat pendatang yang pulang dari Jabodetabek/wilayah terjangkit covid-19.

Ketujuha. Melakukan Pemetaan wilayah yang masuk kategori REDZONE (terindikasi covid-19) di Provinsi Lampung.

Dan poin terkahir. Memperketat aturan untuk tetap tinggal di rumah bagi masyarakat & membuat protokol physical distancing (menjaga jarak) di tempat- tempat umum.(Pakcik,)

Berita Terkait

Ribuan Warga Tubaba Gelar Sholawat dan Tasyakuran Terpilihnya Mirza-Jihan
Tim Pemenangan Terpadu (TPT) Mirza-Jihan Pasca Quick Count
Tim Sukses Pasangan Calon Qudratul-Hankam Terlibat Praktik Money Politic di Tulang Bawang
Muhaimin Iskandar Menutup Kampanye Mirza-Jihan dengan Semarak di Lampung Timur
Mirza-Jihan Tutup Kampanye di Lamtim
Muhaimin Iskandar Jadi Juru Kampanye Mirza-Jihan di Hari Terakhir Kampanye
Paslon Mirza-Jihan Tutup Kampanye, Siap Bangun SMK Negeri di Sekampung
“Kue Cucur” Meluncur di Pringsewu, Ajak Pilih Pemimpin Visioner
Berita ini 3 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 14 Desember 2024 - 18:39 WIB

Ribuan Warga Tubaba Gelar Sholawat dan Tasyakuran Terpilihnya Mirza-Jihan

Kamis, 28 November 2024 - 14:32 WIB

Tim Pemenangan Terpadu (TPT) Mirza-Jihan Pasca Quick Count

Senin, 25 November 2024 - 11:54 WIB

Tim Sukses Pasangan Calon Qudratul-Hankam Terlibat Praktik Money Politic di Tulang Bawang

Sabtu, 23 November 2024 - 23:01 WIB

Muhaimin Iskandar Menutup Kampanye Mirza-Jihan dengan Semarak di Lampung Timur

Sabtu, 23 November 2024 - 22:59 WIB

Mirza-Jihan Tutup Kampanye di Lamtim

Berita Terbaru

Daerah

Marindo Sambut Langsung Kunker Wamendagri

Sabtu, 28 Des 2024 - 15:24 WIB

Daerah

Pemkab Pringsewu Gelar Bazar UMKM 2O24

Senin, 23 Des 2024 - 08:15 WIB